Jumat, 27 April 2012

OBAT CACINGAN PADA ANAK

Obat cacingan tradisional untuk bayi dan anak berikut ini ada tiga buah resep. Silahkan dicoba yang paling mudah menurut Anda.

Kamis, 26 April 2012

JAHE MERAH UNTUK PRIA

Inilah manfaat dan khasiat Jahe Merah untuk kesehatan pria



Sebenarnya sudah lama ingin menampilkan tentang khasiat jahe ini. Eh ketemu artikel di detik.com yang membahasa tentang khasiat jahe merah. Yah..aku tampilkan aja disini semoga bermanfaat bagi kesehatan dan kebugaran tubuh kita

JAHE MERAH YANG SEGARKAN TUBUH

Manfaat Jahe Merah terhadap kesehatan tubuh

 
khasiat jahe merah, jahe merah dan beberapa manfaatnya
(Manfaat Jahe Merah terhadap kesehatan tubuh) – Tanaman jahe merah merupakan tumbuhan berbatang tegak dan tidak bercabang. Daunnya tersusun berselan-selang tertaur. Batangnya bulat kecil berwarna hijau dan agak keras. Tinggi tanaman ini tidak lebih dari 60 cm.

RAHASIA KOTOR DAPUR RESTORAN CEPAT SAJI

Seorang karyawan McDonald’s di South Carolina meludah ke dalam dua cangkir es teh manis yang dikembalikan pengunjung karena kurang manis. Sebuah video menunjukkan, karyawan itu membungkuk di depan cangkir sebelum menyerahkan cangkir itu kembali.

Minggu, 22 April 2012

KEAJAIBAN LEBAH MADU


Mari kita mengenal beberapa keajaiban lebah madu. selama ini kita mengenal lebah madu sebagai penghasil madu, propolis, bee pollen, royal jelly yang sangat membantu kesehatan dan penyembuhan manusia. Disini Anda akan mengenal sekitar 25 fakta keajaiban lebah madu yang luar biasa.

BUNGA MAWAR UNTUK WANITA

MANFAAT BUNGA MAWAR UNTUK WANITA

Bagi para wanita muda maupun ibu-ibu hampir semuanya menyukai bunga2 an. Keharumannya, keindahannya dan kecantikan bunga yang tumbuh dengan alami tentu sangat memikat perhatian. Tersebutlah Bunga yang wanginya menusuk dan sangat kentak aromanya. Dialah Bunga mawar. Bunga yang mudah ditanam dengan cara stek ini selain harum baunya, juga banyak digunakan sebagai bahan kosmetik dan lainnya.

DAUN SIRIH YANG BERKHASIAT

Anda tentunya sudah mengenal sirih bukan ? Daun sirih sering dikunyah oleh nenek-nenek kita buat nginang (bhs. Jawa ) . Konon untuk menguatkan gigi. Tanaman yang bisa tumbuh subur di pekarangan dan mudah dijumpai pada penjual bunga ini ternyata memiliki banyak khasiat untuk mencegah gangguan kesehatan dan mengobati penyakit, di antaranya untuk menghilangkan bau mulut .keputihan dan sebagainya. Sayang sekali belum dibudidayakan secara optimal di pekarangan dan dimanfaatkan untuk obat. Untuk itu , ada baiknya anda mengetahui multi khasiat Daun sirih.

Kamis, 19 April 2012

PISANG, KHASIAT YANG MUDAH DIDAPAT

Khasiat Buah Pisang Bagi Kesehatan

Buah pisang merupakan sejenis tumbuhan yang tergolong dalam famili Musaceae. Buah pisang mempunyai rasa yang sedap dan lezat serta mudah ditanam.

JAGONYA SUSU SAPI, TAPI DAGINGNYA.....


Hadits tentang Susu dan Daging Sapi
Apabila kalian minum Susu maka berkumurlah, karena sesungguhnya Susu meninggalkan rasa masam pada mulut. [HR. Ibnu Majah:499]

MENGENAL SUSU UNTUK MINUM SUSU


Umat Sehat - Susu biasanya dikenal sebagai minuman penguat tulang dan gigi karena kandungan kalsium yang dimilikinya. Tetapi, sebenarnya ada banyak kandungan nutrisi yang ada, misalnya fosfor, zinc, vitamin A, vitamin D, vitamin B12, vitamin B2, asam amino dan asam pantotenat. Tentu kandungan nutrisi ini bermanfaat untuk menunjang kesehatan tubuh Anda.